5566.2025 Gambaran Pengetahuan Ibu Tentang Pemberian ASI Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Kartasura

  • aurellia santya marthatia Universitas Muhammadiyah Surakarta

Abstract

Pemberian ASI eksklusif selama enam bulan pertama kehidupan bayi sangat dianjurkan karena memiliki manfaat kesehatan yang signifikan bagi bayi dan ibu. Namun angka pemberian ASI eksklusif masih rendah akibat berbagai faktor, salah satunya adalah tingkat pengetahuan ibu yang masih kurang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengetahuan ibu tentang pemberian ASI eksklusif di wilayah kerja Puskesmas Kartas

Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan pendekatan cross-sectional .

Published
2025-03-04
Section
B1 - Skripsi/Thesis/Desertasi dengan subyek uji manusia